Kamis, 12 Januari 2012

Batik Cagar Budaya






Batik Tulis Bayat yang berusaha melestarikan salah satu cagar budaya bangsa ini sejak awal tahun 2011 mulai mengembangkan Batik Cagar Budaya yaitu mengenalkan motif-motif yang diinspirasi dari objek Cagar Budaya, salah satu diantaranya diadopsi dari motif ragam hias yang ditemukan pada relief Candi. Daerah Bayat yang secara kultural tidak jauh dari kawasan candi-candi di Prambanan dan sekitarnya, dari beberapa relief seperti misalnya Pohon Kalpataru dan Kinara-Kinari yang ditemukan di Kompleks Candi Lara Jonggrang, Prambanan.